Posts

Biologi Kelas 10 | 5 Tahap Siklus Nitrogen Pada Tanah Beserta Penjelasannya

Image
Seluruh benda – benda yang terdapat di alam semesta diketahui tersusun atas berbagai macam unsur – unsur, seperti air (H 2 O), karbon dioksida (CO 2 ) dan lain sebagainya. Namun ada juga yang tersusun oleh unsur itu sendiri seperti oksigen (O 2 ). Setiap unsur memiliki peran dan fungsi tersendiri yang tentunya sangat berguna untuk keberlangsungan hidup makhluk hidup di  muka bumi. Perlu kita ketahui jika lapisan atmosfer yang melindungi  Planet Bumi  tersusun atas berbagai macam unsur gas, tidak hanya oksigen dan karbon dioksida saja, tetapi juga nitrogen. Jumlah nitrogen di alam sangatlah banyak jika dibandingkan dengan oksigen, yaitu sekitar 78% dari total keseluruhan gas yang ada di atmosfer. Meskipun begitu tidak semua makhluk hidup memanfaatkan nitrogen ini secara langsung seperti oksigen. Sehingga untuk memanfaatkan nitrogen dibutuhkan tahapan atau proses tertentu atau bisa disebut sebagai siklus. Seperti halnya dengan siklus air, nitrogen juga mengalami siklus yang dikenal d

Biologi Kelas 10: Proses Daur Air : Pengertian, Tahapan, dan Gambarnya

Image
Pengertian Daur Air Proses Daur Air – Daur Air adalah sebuah proses siklus yang terjadi secara terus menerus dan tidak pernah berhenti atau bahkan habis mulai dari air yang ada di daratan berubah menjadi awan kemudian menjadi hujan. Daur air akan terjadi terus menerus selama bumi ini masih ada. Manusia sangat memerlukan air yang bersih, sehingga daur air dapat membuat air kotor dapat dikonsumsi kembali oleh Manusia. Daur air sendiri bermanfaat untuk mengatur suhu lingkungan, menciptakan hujan, mengatur perubahan cuaca dan juga menciptakan keseimbangan dalam biosfer bumi. Terjadi 7 tahapan proses dalam daur air yang berjalan secara sistematis dan beraturan yakni evaporasi, transpirasi, sublimasi, kondensasi, pengendapan, limpasan (runoff) dan juga infiltrasi. Tahap Proses Daur Air 1.      Evaporasi Awal mula proses daur air dimulai dengan adanya proses evaporasi. Evaporasi adalah proses penguapan air yang ada di permukaan akibat adanya energi panas dari sinar matah

Biologi Kelas 11 | Ovulasi dan Menstruasi

Image
Pada artikel biologi kelas XI ini, akan dibahas hubungan antara ovulasi dan menstruasi, serta 4 fase yang akan terjadi ketika seorang perempuan mengalami menstruasi (silakan dibaca dan dipahami dan diberi waktu selama 15 menit) Hallo temans, pernah kamu merasa heran ketika ada kakak/adik perempuan, atau pacar tiba-tiba marah? Ternyata ini ada loh kaitannya dengan menstruasi?  informasi tentang Menstruasi bukan cuma dipahami oleh mereka yang perempuan loh, laki-laki juga mesti memahami siklus mestruasi. Menstruasi merupakan hal yang lazim dialami oleh setiap perempuan. Biasanya menjelang menstruasi, ada gejala yang disebut dengan  Pre-Menstruation Syndrome  (PMS).  Hayo , siapa yang merasa sebal kalau sedang terserang PMS? Eh, tapi sebelum kamu berpikir yang aneh-aneh tentang menstruasi, kita kenalan lebih lanjut,  yuk ! Menstruasi itu berkaitan dengan ovulasi (proses yang terjadi dalam siklus menstruasi perempuan),  lho . Yuk, simak informasinya di artikel ini!   Menstru